Tips Menjaga Kesehatan si Buah Hati di Usia 1 sampai dengan usia 2 Tahun

Permata Kasih Bunda Indonesia – 

Buah Hati Anda saat ini berusia 1 – 2 Tahun ? ini adalah masa keemasan anak dengan dilewatinya momen 1000 hari kehidupannya di Dunia. Banyak Hal yang harus diperhatikan karena hal yang kita berikan ke Buah Hati kita akan mempengaruhi tumbuh kembangnya di kemudian hari. Sebagai orang Tua sudah kewajibannya memberikan semua hal yang terbaik demi tumbuh kembang dan kesehatannya yang  optimal, salah satunya dengan memberikan asupan nutrisi yang bagus dan sesuai usia. Menjaga Kegiatan Fisik, hingga pola asuh yang baik.

Berikut ini tips tips yang dirangkum oleh Permata Kasih Bunda Indonesia dalam menjaga kesehatan buah hati usia 1 – 2 Tahun :

1.Berikan ASI Eksklusif

Nutrisi yang paling alami untuk Bayi adalah ASI yang diberikan Ibu dan juga sebagai cara luar biasa dalam mempererat ikatan Ibu dan Anak.

ASI mengandung antibodi yang membantu  Buah Hati untuk membantu melawan virus dan bakteri dan sangat penting bagi membantu pembentukan kekebalan tubuh si Buah Hati.

2.Imunisasi sesuai program

Imunisasi adalah program pemberian vaksin ke dalam tubuh Anak untuk memberikan kekebalan terhadap  sibuah hati usia 1-2 tahun. Adapun buah hati wajib melakukan imunisasi :imunisasi polio, DPT ulangan, MMR (measles, mumps, dan rubella), tifoid, hepatitis A, influenza, varisela, dan pneumokokus. Selain Imunisasi tentunya harus sibuah hati harus diberi asupan vitamin untuk menunjang kesehatannya.

3.Menjaga Asupan Makanan untuk buah hati

Dalam perkembangan tumbuh kembang anak, asupan makan akan mempengaruhi kesehatannya. Sehingga sebagai Orang Tua harus memperhatikan asupan sibuah hati dengan meperhatikan  tekstur, memperbanyak sayuran, buah-buahan, dan produk gandum untuk menjaga kesehatan sibuah hati.

4. Perhatikan Waktu tidur sibuah hati

Tidur untuk buah hati selain menghilangkan rasa kantuk juga baik untuk masa tumbuh kembang sibuah hati. Kualitas dan waktu tidur yang baik bisa membantu meningkatkan daya tahan tubuh, mendukung masa tumbuh kembangnya, serta sangat mempengaruhi tingkat kognitifnya

Kesimpulan: Untuk sibuah hati Usia 1 – 2 Tahun,Peran Orangtua  ataupun Baby sitter sangat diperlukan dalam menjaga tumbuhkembang anak di Masa Keemasan ini. Asupan Nutrisi, keamanan lingkungan dalam bermain untuk menghindari bakteri, jamur dan virus sangat diperhatikan. dan untuk membantu mengurus sibuah hati Mommy-mommy di seluruh Indonesia bisa menghubungi Permata Kasih Bunda Indonesia, sebagai salah satu Lembaga resmi dan terverifikasi oleh Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia  dalam bisnis Penempatan Tenaga Kerja Bbay sitter, nanny, Governess dll.

Baca Artikel Kami Lainnya :

Ujian dan Sertifikasi Profesi Baby Sitter Bersama APPSI dan Disnakertransgi...

Read More

Benchmarking SOP Pelayanan Lembaga Penempatan Pekerja Rumah Tangga Jakarta, 09...

Read More

Apa Saja Kewajiban PRT (Pekerja Rumah Tangga) Terhadap Pemberi Kerja...

Read More

Apa Saja Kewajiban Pengguna Jasa Sebelum membahas kewajiban Pengguna Jasa...

Read More

Tips Pendekatan Ke ART Agar Lebih Mudah di Atur Pekerja...

Read More

Pemberian Reward dari BPJS Ketenagakerjaan LPPRT Permata Kasih Bunda Indonesia...

Read More

Menguak Realita Beban Kerja Asisten Rumah Tangga Profesi Pekerja Rumah...

Read More

Penyuluhan dan Konsultasi Hukum oleh Team Lawyer Permata kasih Bunda...

Read More

Family Gathering di Guci Ashafana Tegal,21-22 Juli 2024 – Permata Kasih...

Read More

Tips agar Pekerja Rumah Tangga Betah Diera saat ini kerap...

Read More

Kegiatan Pelatihan Baby Sitter Permata Kasih Bunda Indonesia TEAM LPPRT...

Read More

Kegiatan Forum komunikasi Penempatan Tenaga kerja Dalam Negeri Jakarta, 22...

Read More

Kunjungan Dinas Tenaga Kerja,Transmigrasi, dan Energi Provinsi DKI Jakarta dalam...

Read More

GATHERING PERISAI ( Penggerak Jaminan Sosial Indonesia ) BPJS KETENAGAKERJAAN...

Read More

Outing team LPPRT Permata Kasih Bunda Jakarta, 05 November 2023...

Read More

Bimbingan Teknis Evaluasi Kinerja Petugas Antar Kerja Jakarta,02 November 2023...

Read More

Santunan Anak Yatim Piatu, Pengajian dan Doa Bersama Polsek Kramatjati...

Read More

Ujian Bersama dan Sertifikasi Profesi Baby Sitter Tahun 2023 Jakarta...

Read More

Perayaan Ulang Tahun APPSI Ke 19 Bogor,28-29 Agustus 2023 – APPSI...

Read More

Bimbingan Teknis Pembinaan Peningkatan Mutu Pelayanan Lembaga Penempatan Kerja Swasta...

Read More

Bimbingan Teknis Dalam Rangka sosialisasi Satu Data Ketenagakerjaan oleh Dinas...

Read More

Sertifikasi Kompetensi instruktur Bidang Metedologi Bogor,21-22 Juni 2023 – Dalam Rangka...

Read More

Pembinaan Lembaga Penempatan Tenaga Kerja Dalam Negeri untuk Lembaga Penempatan...

Read More

Verifikasi Lapangan dari Direktorat Binapenta dan PKK Kementerian Ketenagakerjaan republik...

Read More

Ujian Bersama dan Sertifikasi Profesi baby Sitter Tahun 2022 Jakarta...

Read More

FGD APPSI dan Penyerahan Sertifikat Ujian Baby Sitter dan perawat...

Read More

Outing Team LPPRT Permata Kasih Bunda Indonesia di Pulau Tidung...

Read More

Sertifikasi Instruktur KKNI Level 3 Bersama LSP Imnus dan APPSI...

Read More

Stop kekerasan terhadap Perempuan dan Anak LPPRT Permata Kasih Bunda...

Read More

Informasi Perecrutan dan Pendaftaran Tenaga Kerja LPPRT Permata Kasih Bunda...

Read More

Penyedia Jasa Infal Lebaran Tahun 2024 LPPRT Permata Kasih Bunda...

Read More

Penyerahan Santunan Jaminan Kematian ( JKM ) BPJS Ketenagakerjaan ke...

Read More

Pentingnya BPJS Ketenagakerjaan Untuk Pekerja Rumah Tangga SUDAH TAUKAH ANDA?Pentingnya...

Read More

Daftar Lembaga Penempatan Pekerja Rumah Tangga (LPPRT) Resmi dan Terverifikasi...

Read More

Arti Profesi Perawat Lansia Arti Profesi Perawat Lansia-Perawat Lansia adalah...

Read More

Arti Profesi Nanny ( Pengasuh Anak Balita ) Arti Profesi...

Read More

Arti Profesi Baby Sitter Arti Profesi Baby Sitter- Baby Sitter adalah...

Read More

Arti Profesi Asisten Rumah Tangga (ART) Arti Profesi Asisten Rumah...

Read More

Tahapan Seleksi Ketat Calon tenaga Kerja/Mitra LPPRT Permata Kasih Bunda...

Read More

Manfaat Tummy Time untuk bayi Permata Kasih Bunda Indonesia – Mommy...

Read More

Bunda membutuhkan ART atau Baby Sitter ? Jangan salah pilih...

Read More

Tips Menjaga Kesehatan si Buah Hati di Usia 1 sampai...

Read More

Tahapan Perkembangan Emosi Bayi Permata Kasih Bunda Indonesia – Sebagai Orang...

Read More

Keuntungan menjadi Baby Sitter Permata Kasih Bunda Indonesia – Hallo Girls,...

Read More

Peran Penting Asisten Rumah Tangga Permata Kasih Bunda Indonesia –...

Read More

Pentingnya Sertifikasi untuk Profesi baby Sitter Permata Kasih Bunda Indonesia...

Read More

Baby Sitter Berkompeten salah satu unsur penentu kebahagiaan Pasutri Permata...

Read More

Tips & Trik Mengatasi Anak Tantrum Permata Kasih Bunda Indonesia...

Read More

Ujian bersama dan sertifikasi profesi baby sitter dan perawat lansia...

Read More
Scroll to Top